Jadwal Kereta Bandara Solo Terbaru

Jadwal Kereta Bandara Solo Terbaru

Apakah jadwal kereta api bandara dapat berubah?

Ya, jadwal kereta api bandara dapat mengalami perubahan sesuai dengan kebijakan operator atau kondisi operasional tertentu. Oleh karena itu, disarankan untuk selalu memeriksa jadwal terbaru sebelum perjalanan Anda.

KA Bandara YIA Express

1. Stasiun Yogyakarta - Stasiun YIA

2. Stasiun YIA - Stasiun Yogyakarta

Apa itu Kereta Api Bandara?

Kereta api bandara adalah layanan transportasi yang menghubungkan bandara dengan pusat kota atau stasiun kereta utama. Layanan ini dirancang khusus untuk memfasilitasi perjalanan wisatawan dan penduduk setempat dengan memberikan akses yang nyaman dan cepat ke bandara.

Harga Tiket KA Bandara Solo November 2023

Harga tiket KA Bandara Solo bervariasi tergantung rute dan kelas kereta yang dipilih. Berikut daftar lengkap harga tiket KA Bandara Solo:

Demikian informasi mengenai jadwal KA Bandara Solo (BIAS) terbaru di bulan November 2023 lengkap dengan harga tiketnya. Semoga bermanfaat, Lur!

Jakarta: Sobat Medcom yang ingin ke Bandara Soekarno-Hatta menggunakan Kereta Bandara perlu mengetahui jadwal keberangkatannya. Berikut jadwal lengkap KA Bandara Soekarno-Hatta terbaru 2023. Mulai 1 Juni 2023 jadwal Kereta Bandara Soekarno-Hatta mengalami perubahan menyesuaikan perubahan Grafik Perjalanan Kereta Api (Gapeka) dari Gapeka 2021 menjadi Gapeka 2023. Pada Gapeka terbaru ini jumlah perjalan Kereta Bandara Stasiun Manggarai-Soekarno Hatta PP bertambah dan waktu tempuh menjadi lebih cepat. Jumlah perjalanan Kereta Bandara Stasiun Manggarai-Soekarno Hatta PP menjadi 56 perjalanan. Sedangkan untuk waktu tempuh menjadi 52 menit, 4 menit menit lebih cepat dari waktu tempuh sebelumnya. Selain itu, headway atau waktu tunggu antar perjalanan selama 30 menit. Perubahan pola operasional maka jadwal Kereta Bandara Soekarno-Hatta menjadi sebagai berikut. Jadwal Kereta Bandara Soekarno-Hatta Terbaru 2023 Berikut jadwal Kereta Bandara Soekarno-Hatta terbaru 2023 dikutip dari laman railink.co.id: Jadwal Keberangkatan Stasiun Manggarai-Bandara Soekarno-Hatta Jadwal Keberangkatan Bandara Soekarno-Hatta-Stasiun Manggarai Cara Naik Kereta Bandara Untuk dapat naik Kereta Bandara Soekarno-Hatta bisa memesan tiket melalui aplikasi Access by KAI, Aplikasi KA Bandara, website KA Bandara dan vending machine. Setelah melakukan pemesanan bisa datang ke stasiun keberangkatan yang sudah dipilih. Tarif Kereta Bandara Harga tiket Kereta Bandara Soekarno-Hatta berkisar Rp10 ribu sampai Rp70 ribu. Adapun untuk keberangkan dari Stasiun Manggarai-Bandara Soekarno-Hatta tarifnya adalah Rp70 ribu.

Jakarta: Sobat Medcom yang ingin ke Bandara Soekarno-Hatta menggunakan

perlu mengetahui jadwal keberangkatannya. Berikut jadwal lengkap KA Bandara Soekarno-Hatta terbaru 2023.

mengalami perubahan menyesuaikan perubahan Grafik Perjalanan Kereta Api (Gapeka) dari Gapeka 2021 menjadi Gapeka 2023. Pada Gapeka terbaru ini jumlah perjalan Kereta Bandara Stasiun Manggarai-Soekarno Hatta PP bertambah dan waktu tempuh menjadi lebih cepat.

Jumlah perjalanan Kereta Bandara Stasiun Manggarai-Soekarno Hatta PP menjadi 56 perjalanan. Sedangkan untuk waktu tempuh menjadi 52 menit, 4 menit menit lebih cepat dari waktu tempuh sebelumnya.

Selain itu, headway atau waktu tunggu antar perjalanan selama 30 menit. Perubahan pola operasional maka jadwal Kereta Bandara Soekarno-Hatta menjadi sebagai berikut.

Jadwal Kereta Bandara Soekarno-Hatta rute Bandara Soekarno-Hatta ke Manggarai

- Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta: 06.15, 06.45, 07.15, 07.45, 08.45, 09.15. 09.45, 10.15, 11.15, 11.45, 12.15, 12.45, 13.45, 14.15, 14.45, 15.15, 16.15, 16.45, 17.15, 17.45, 18.45, 19.15, 19.45, 20.15, 21.15, 21.45, 22.15, 22.45.  - Berangkat dari Batu Ceper: 06.27, 06.57, 07.27, 07.57, 08.57, 09.27, 09.57, 10.27, 11.27, 11.57, 12.27, 12.57, 13.57, 14.27, 14.57 15.27, 16.27, 16.57, 17.27, 17.57, 18.57, 19.27, 19.57, 20.27, 21.27, 21.57, 22.27, 22.57.  - Berangkat dari Duri: 06.48, 07.18, 07.48, 08.18, 09.18, 09.48, 10.18, 10.48, 11.48, 12.18, 12.48, 13.18, 14.18, 14.48, 15.18, 15.48, 16.48, 17.18, 17.48, 18.18, 19.18, 19.48, 20.18, 20.48, 21.48, 22.18, 22.48. 23.18.  - Berangkat dari BNI City: 07.01, 07.31, 08.01, 08.31, 09.31, 10.01, 10.31, 11.01, 12.01, 12.31, 13.01, 13.31, 14.31, 15.01, 15.31, 16.01, 17.01, 17.31, 18.01, 19.31, 20.01, 20.31, 21.01, 22.01, 22.31. 23.01, 23.31.  - Tiba di Manggarai: 07.07, 07.37, 08.07, 08.37, 09.37, 10.07, 10.37, 11.07, 12.07, 12.37, 13.07, 13.37, 14.37, 15.07, 15.37, 16.07, 17.07, 17.37, 18.07, 19.37, 19.37, 20.07, 20.37, 21.07, 22.07, 22.37. 23.07, 23.37.

KA Bandara YIA Reguler

1. Stasiun Yogyakarta - Stasiun Wates - Stasiun YIA

2. Stasiun YIA - Stasiun Wates - Stasiun Yogyakarta

*)Jam pada jadwal di atas dalam WIB.

tirto.id - Sosial budaya

Kontributor: Ilham Choirul AnwarPenulis: Ilham Choirul AnwarEditor: Ibnu Azis

Apakah Anda pernah merasa cemas akan kemacetan lalu lintas ketika Anda harus mengejar penerbangan atau mengatur perjalanan dari bandara? Jangan khawatir lagi! Dalam artikel ini, kami akan membahas Jadwal Kereta Api Bandara 2023 dan bagaimana Anda dapat memanfaatkannya untuk perjalanan yang lebih mudah dari dan menuju bandara. Dengan jadwal yang teratur, layanan yang andal, dan kenyamanan yang ditawarkan, kereta api bandara telah menjadi pilihan yang populer bagi banyak wisatawan dan penduduk setempat.

Pesan Tiket Kereta Bandara YIA di Mana dan Berapa Harganya?

Harga tiket Kereta Bandara YIA kini dibagi untuk layanan Xpress dan Reguler. Khusus layanan Xpress dipatok dengan harga flat. Sebaliknya, pada layanan Reguler masih dipilah berdasarkan rute perjalanan yang dituju.

Adapun harga masing-masing tiket Kereta Bandara YIA sebagai berikut:

1. Kereta Bandara YIA Xpress:

2. Kereta Bandara YIA Reguler:

Pembelian tiket dapat dilakukan langsung di loket stasiun keberangkatan. Penumpang juga bisa memesannya secara online hingga h-6 keberangkatan. Pembelian tiket online dilayani melalui laman reservasi Railink di reservation.railink.co.id, dan aplikasi Access by KAI.

Stasiun Bekasi – Bandara Soekarno-Hatta

Bekasi – Bandara Soetta

Stasiun Gambir – Bandara Soekarno-Hatta

Cara Cek Jadwal Kereta Bandara YIA November 2023

Cara cek Jadwal Kereta Bandara YIA November 2023 paling mudah melalui laman Railink di railink.co.id. Pegecekan bisa langsung melalui aplikasi peramban smartphone. Langkah mengeceknya sebagai berikut:

tirto.id - Sosial budaya

Kontributor: Ilham Choirul AnwarPenulis: Ilham Choirul AnwarEditor: Ibnu Azis